Simak Cara Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan!

Simak Cara Menumbuhkan Jiwa Kewirausahaan!

Posted Posted in Entrepreneurship

Di era ini menjadi wirausahawan sudah menjadi profesi yang banyak diminati dan menjanjikan jika dilakukan dengan benar dan tepat. Selain sudah ada pendidikan formal di perguruan tinggi yang secara khusus mengajarkan tentang kewirausahaan, banyak pula kisah sukses milenial yang memulai usaha dari 0 dan berhasil membawa bisnis mereka hingga ke skala internasional. Apakah saat ini […]