Antusias Mahasiswa Podomoro Univeristy di Pesta Wirausaha 2019
| “….“Hasil tidak akan mengkhianati prosesnya” begitulah yang dirasakan para mahasiswa Podomoro University…” | Menjadi seorang entrepreneur merupakan suatu pekerjaan yang dapat dibilang tidak mudah namun tetap saja menyenangkan, pasalnya selain merasakan kebebasan finansial, kepuasan batinpun dapat dirasakan selama menjadi seorang entrepreneur. Menjadi entrepreneur semakin menyenangkan dengan hadirnya acara-acara yang ditujukan bagi para entrepreneur seperti […]